Entri yang Diunggulkan

Cara Aktivasi MS. Office 2019 Secara Mudah

Microsoft telah merilis aplikasi MS. Office 2019 paling baru untuk menggantikan MS. Office 2016 maupun MS. Office 2013 . Beberapa sobat ...

23 Juni 2014

Download Ubuntu 14.04 Trusty Tahr

Ubuntu 14.04 LTS dengan kode Trusty Tahr telah dirilis untuk PC Desktop maupun Server, baik versi 32-bit (Intel x86) dan 64-bit (AMD64). Ubuntu 14.04 membutuhkan resource cukup kecil dibanding Windows. Anda hanya butuh memory RAM 384 MB untuk menginstal image Ubuntu.

Download Ubuntu 14.04 Trusty Tahr

Untuk PC Desktop, Ubuntu menawarkan versi 32-bit untuk komputer berbasis Intel atau AMD, hampir semua spek PC dapat menjalankan Ubuntu 14.04. Biasanya PC yang terinstal Windows mampu berjalan dengan baik untuk Ubuntu 14.04 32-bit. Sedangkan Ubuntu 14.04 64-bit dapat diinstal pada PC berbasis arsitektur AMD64 atau EM64T seperti AMD Athlon64, AMD Opteron, Intel Xeon EM64T dan Intel Core 2.

Jika anda ingin menginstal Ubuntu Server 14.04 versi 32-bit bisa memakai komputer dengan spesifikasi PC Desktop 32-bit. Demikian juga untuk Ubuntu Server 14.04 64-bit, anda dapat menjalankannya pada komputer PC Desktop 64-bit.

Download Ubuntu 14.04 ISO :
- Ubuntu Desktop 14.04 LTS 32-bit (970 MB)
- Ubuntu Desktop 14.04 LTS 64-bit (964 MB)
- Ubuntu Server 14.04 LTS 32-bit (549 MB)
- Ubuntu Server 14.04 LTS 64-bit (564 MB)


21 Juni 2014

Daftar Top 10 Tablet

Tak bisa dipungkiri di dunia yang serba mobile ini diperlukan perangkat PC portable. Aktifitas masyarakat modern yang begitu tinggi menuntut perangkat canggih dan mudah dibawa kemana saja. Maka tak heran kalau penjualan produk PC Portable macam Notebook, Ultrabook dan Tablet mengalahkan PC Desktop.

Bahkan tren masyarakat sekarang ini mulai beralih ke PC Tablet. Nah bagi yang ingin membeli perangkat Tablet, kali ini kami tampilkan Daftar Top 10 Tablet yang bisa menjadi acuan bagi sobat dalam menentukan pilihan. Sistem Operasi (OS) bervariasi dari Apple iOS, Windows 8.1 sampai Android. Juga kami hadirkan spesifikasi maupun harga sesuai dengan kondisi kantong.

Dalam Daftar Top 10 Tablet, Apple menempatkan dua perangkat yaitu iPad Air dan iPad mini, ASUS mendominasi lewat Transformer Book T00, VivoTab Note 8 dan MeMO Pad HD 7. Amazon juga mewakilkan 2 perangkat yakni Kindle Fire HDX 8.9 dan Kindle Fire HDX 7. Ada pula Dell Venue 11 Pro serta Google Nexus 7. Sedangkan Samsung menempatkan satu produknya yaitu Galaxy Note 10.1.

1. Apple iPad Air
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 9.4 x 6.6 x 0.29 inches
  • Weight : 16.86 oz
  • OS : Apple iOS
  • CPU/Processor : Apple A7
  • Processor Speed : 1.4 GHz
  • Screen Size : 9.7 inches
  • Screen Resolution : 2048 x 1536 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 16 GB
  • Battery Life : 6 hours, 14 minutes

2. Asus Transformer Book T100TA (64GB)
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 0.41/0.93 by 10.5 by 6.75 inches
  • Weight : 1.44/2.4 lbs
  • OS : Microsoft Windows 8.1
  • CPU/Processor : Intel Atom Z3740
  • Processor Speed : 1.3 GHz
  • Screen Size : 10.1 inches
  • Screen Resolution : 1,366 by 768 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 64 GB
  • Battery Life : 11 hours, 20 minutes

3. Dell Venue 11 Pro
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 0.4 by 7 by 11 inches
  • Weight : 1.65 lb
  • OS : Microsoft Windows 8.1 Pro
  • CPU/Processor : Intel Atom Z3770
  • Processor Speed : 1.46 GHz
  • Screen Size : 10.8 inches
  • Screen Resolution : 1,920 by 1,080 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 64 GB
  • Battery Life : 9 hours 1 minute

4. Amazon Kindle Fire HDX 8.9"
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 9.1 x 6.2 x 0.31 inches
  • Weight : 13.5 oz
  • OS : Google Android 4.2.2
  • CPU/Processor : Qualcomm Snapdragon 800 Quad-Core
  • Processor Speed : 2.2 GHz
  • Screen Size : 8.9 inches
  • Screen Resolution : 2560 x 1600 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 16 GB
  • Battery Life : 7 hours, 44 minutes

5. Samsung Galaxy Note 10.1 (2014 Edition)
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 9.57 x 6.75 x 0.31 inches
  • Weight : 19.75 oz
  • OS : Google Android 4.3
  • CPU/Processor : Samsung ExynOS 5420
  • Processor Speed : 1.9 GHz
  • Screen Size : 10.1 inches
  • Screen Resolution : 2560 x 1600 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 16 GB
  • Battery Life : 7 hours, 31 minutes

6. Google Nexus 7 (2013)
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 7.9 x 4.5 x 0.34 inches
  • Weight : 10.5 oz
  • OS : Google Android 4.3
  • CPU/Processor : Qualcomm Snapdragon S4 Pro Quad-Core
  • Processor Speed : 1.5 GHz
  • Screen Size : 7 inches
  • Screen Resolution : 1920 x 1200 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 16 GB
  • Battery Life : 7 hours, 37 minutes

7. Asus VivoTab Note 8
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 0.43 by 8.75 by 5.25 inches
  • Weight : 0.85 lb
  • OS : Microsoft Windows 8.1
  • CPU/Processor : Intel Atom Z3740
  • Processor Speed : 1.33 GHz
  • Screen Size : 8 inches
  • Screen Resolution : 800 by 1,280 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 32 GB
  • Battery Life : 9 hours, 10 minutes

8. Apple iPad mini With Retina Display
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 7.87 x 5.3 x 0.29 (HWD) inches
  • Weight : 11.68 oz
  • OS : Apple iOS
  • CPU/Processor : Apple A7
  • Screen Size 7.9 inches
  • Screen Resolution : 2048 x 1536 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 16 GB
  • Battery Life : 6 hours, 8 minutes

9. Amazon Kindle Fire HDX 7" (Wi-Fi)
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 7.3 x 5 x 0.35 (HWD) inches
  • Weight : 10.7 oz
  • OS : Google Android 4.2.2
  • CPU/Processor : Qualcomm Snapdragon 800 Quad-Core
  • Processor Speed : 2.2 GHz
  • Screen Size : 7 inches
  • Screen Resolution : 1920 x 1200 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 16 GB
  • Battery Life : 5 hours, 40 minutes

10.Asus MeMO Pad HD 7
Daftar Top 10 Tablet
  • Dimensions : 7.7 x 4.7 x 0.4 inches
  • Weight : 10.7 oz
  • OS : Google Android 4.2.1
  • CPU/Processor : MediaTek MT8125
  • Processor Speed : 1.2 GHz
  • Screen Size : 7 inches
  • Screen Resolution : 1280 x 800 pixels
  • Storage Capacity (as Tested) : 16 GB
  • Battery Life : 5 hours, 50 minutes



19 Juni 2014

Membuat Bootable Flash Disk dengan Rufus

Rufus adalah sebuah utility yang berfungsi untuk membuat bootable flashdisk seperti USB key/pendrive dan memory stick. Dengan Rufus memungkinkan anda untuk membuat bootable flash disk dari file ISO Windows, Linux dan UEFI.

Membuat Bootable Flash Disk dengan Rufus

Hadirnya Rufus bisa memberi solusi bagi anda untuk bekerja pada komputer yang tidak ada sistem operasi terinstal di dalamnya. Anda dapat menjalankan utilitas low-level serta dapat membuat flash BIOS dari DOS. Walaupun memory Rufus sangat kecil namun ini merupakan utilitas yang sangat berguna.

Jika dibandingkan dengan software sejenis seperti UNetbootin, Windows 7 USB DVD Tools, Win Setup from USB ataupun Win to Flash, maka Rufus dapat bekerja lebih cepat. Rufus mendukung berbagai bahasa termasuk bahasa Indonesia. Support Windows XP, Vista, Windows 7, Windows 8 bahkan Windows 8.1

Jika anda ingin menggunakan Rufus untuk membuat bootable flash disk, silakan download aplikasinya secara gratis.

Download :
- Rufus 1.4.8




17 Juni 2014

Motherboard 9 Series Produksi ASRock

ASRock Inc. pada pameran Computex 2014 menggelar sembilan Motherboard 9 Series yang didesain berbasis Chipset Intel 9 Series. Motherboard 9 Series produksi ASRock tersebut menggunakan Chipset Intel Z97 atau H97. Mendukung socket LGA1150 untuk processor Intel Haswell, New Haswell (Devil's Canyon) dan Broadwell.

ASRock Motherboard 9 Series terdiri atas Z97 Extreme6, Z97 Extreme4, Z97 Pro4, Z97E-ITX/ac, Z97X Killer, Z97 Killer, H97 Killer, H97 Performance dan Z97 OC Formula. ASRock Motherboard 9 Series dibangun dengan menggunakan heatsink dari XXL Alumunium Alloy yang menyediakan pembuangan panas super cepat. Dengan demikian area CPU dan Chipset akan lebih dingin dan sistem lebih handal.

Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Terdapat juga Premium Alloy Choke dengan desain tahan panas mampu meningkatkan saturasi arus listrik hingga 90 persen. ASRock mengklaim Premium Alloy Choke ini dapat menyimpan lebih banyak energi, suhu lebih rendah, meningkatkan kinerja CPU dan efisiensi daya. ASRock juga menampilkan generasi MOSFET yaitu Dual-Stack dan NexFET pada Mainboard 9 Series untuk memasok daya yang lebih efisien pada CPU Vcore.

Motherboard 9 Series dirancang dengan menggunakan Capasitor Nichicon 12 K Platinum menawarkan masa pakai lebih lama dibanding capasitor lain hingga 2 persen. Itu artinya Capasitor Nichicon 12 K Platinum sanggup bertahan sampai 12.000 jam. ASRock menerapkan socket onboard Ultra M.2 yaitu sebuah interface untuk menghubungkan SSD NGFF (Next Generation Form Factor). Ultra M.2 dapat mendorong kecepatan hingga 32 Gbps.

Satu lagi fitur baru yang hadir pada Motherboard 9 Series adalah SATA Express, yaitu sebuah interface berbasis PCI Express untuk meningkatkan kecepatan transfer data. Pada sisi audio, ASRock menggunakan teknologi Purity Sound 2 termasuk 7.1 CH HD audio dengan chip Realtek ALC1150 audio codec. Sedangkan pada grafis, Motherboard 9 Series mendukung sepenuhnya teknologi CrossFireX dan Thunderbolt.

Berikut Spesifikasi Motherboard 9 Series produk ASRock :

Z97 Extreme6
  • Intel® Z97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • DVI-I, HDMI, DisplayPort
  • Purity Sound™ 2
  • 1 Ultra M.2 (PCIe Gen3 x4)
  • 10 SATA3 6Gb/s, 1 eSATA3, 10 USB 3.0, 5 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Z97 Extreme4
  • Intel® Z97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • D-Sub, DVI-D, HDMI, DisplayPort
  • Purity Sound™ 2
  • 3-Way CrossFireX™
  • 8 SATA3 6Gb/s, 8 USB 3.0, 6 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Z97 Pro4
  • Intel® Z97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • D-Sub, DVI-D, HDMI
  • Intel LAN
  • Nichicon Fine Gold Audio Caps
  • 6 SATA3 6Gb/s, 6 USB 3.0, 8 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Z97E-ITX/ac
  • Intel® Z97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • DVI-I, HDMI, DisplayPort
  • 802.11ac 2T2R WiFi, Bluetooth 4.0
  • Nichicon Fine Gold Audio Caps
  • 6 SATA3 6Gb/s, 6 USB 3.0, 6 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Fatal1ty Z97X Killer
  • Intel® Z97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • D-Sub, DVI-D, HDMI
  • Gaming Armor, Killer LAN, PCIe Power Connector
  • 3-Way CrossFireX™
  • 6 SATA3 6Gb/s, 8 USB 3.0, 6 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Fatal1ty Z97 Killer
  • Intel® Z97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • D-Sub, DVI-D, HDMI
  • Gaming Armor, Killer LAN
  • Purity Sound™ 2
  • 6 SATA3 6Gb/s, 6 USB 3.0, 8 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Fatal1ty H97 Killer
  • Intel® H97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • D-Sub, DVI-D, HDMI
  • Gaming Armor, Killer LAN
  • Purity Sound™ 2
  • 6 SATA3 6Gb/s, 6 USB 3.0, 8 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Fatal1ty H97 Performance
  • Intel® H97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • D-Sub, DVI-D, HDMI
  • Gaming Armor, Intel LAN
  • PCIe Power Connector
  • Purity Sound™ 2
  • 6 SATA3 6Gb/s, 6 USB 3.0, 8 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock

Z97 OC Formula
  • Intel® Z97 Chipset
  • Supports 4th Gen & 5th Generation Intel® Core™ Processors
  • HDMI, Killer LAN
  • OC Formula Power/Connector/Cooling/Monitor Kits
  • Purity Sound™ 2
  • 4-Way CrossFireX™
  • 8 SATA3 6Gb/s, 8 USB 3.0, 6 USB 2.0
Motherboard 9 Series Produksi ASRock




15 Juni 2014

Download HotSpot Shield Elite Terbaru

Hotspot Shield adalah software serbaguna untuk keamanan internet dan melindungi privasi anda dalam jaringan dunia maya. Hotspot Shield dapat melindungi anda dari ancaman bahaya disaat aktifitas online dan memungkinkan untuk mengakses konten dan situs yang diblokir.

Hotspot Shield menciptakan Virtual Private Network (VPN) antara perangkat komputer dengan gateway internet. Tunnel yang diciptakan ini tidak tertembus sehingga bisa mencegah snooper, hacker dan ISP yang melakukan spy pada pengguna, mengirim pesan, dan melindungi apapun yang anda kirim melalui jaringan, termasuk informasi kartu kredit yang sifatnya sangat pribadi.

Download HotSpot Shield Elite Terbaru

Fitur Hotspot Shield Elite :
  • Membuka setiap situs yang diblokir.
  • Melindungi alamat IP.
  • Browsing internet secara anonymously.
  • Melindungi dari hacker dan snooper pada saat anda berada di area hotspot umum.
  • Mengamankan data, belanja online dan informasi pribadi dengan enkripsi HTTPS.
  • Melindungi dari serangan malware.


Jika anda tertarik untuk mengamankan aktifitas browsing dan download, silakan download Hotspot Shield Elite pada link berikut :

Download Hotspot Shield Elite :
- mirror 1
- mirror 2
- patch (password : 123456)